Download RPP Mata Pelajaran IPA untuk SMP/MTs Kurikulum 2013 di laman Guru Penggerak.
Sekali lagi kita wajib mengapresiasi kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Kabinet Indonesia Maju yang mengakomodir keluhan guru terhadap administrasi pembelajaran yang membelenggu guru. Idealnya RPP yang menjadi pedoman pembelajaran pada era sebelumnya dibuat sangat detail sehingga justru membuat pembelajaran menjadi kaku. Selain itu proses pembuatannya yang rumit membuat guru menghabiskan waktu dalam mendesainnya.
RPP satu lembar adalah solusi yang mengadopsi action plan dari berbagai nehara di luar negeri. Namun demikian, guru belum terbiasa membuat RPP 1 lembar. Nah, beberapa MGMP di Kabupaten/kota sudah merancang RPP terbaru tersebut karena menurut edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan desain diserahkan sepenuhnya pada guru. Berikut ini RPP mapel IPA yang dapat Bapak Ibu Guru gunakan sebagai referensi.
Salam !
- RPP IPA kelas 7 semester genap lengkap
- RPP IPA kelas 8 semester genap lengkap
- RPP IPA kelas 9 semester genap lengkap
Januari 26, 2020
Tags :
IPA
,
RPP 1 lembar
Subscribe by Email
Follow Updates Articles from This Blog via Email
No Comments